Contoh Program PHP Menggunakan Do While

 
Contoh program php menggunakan do while. Pernyataan do while hampir 
serupa dengan pernyataan while diantara kedua pernyataan antara do while
 dan while mempunyai kegunaan yang sama yaitu sebagai pernyataan yang 
digunakan untuk melakukan suatu pengulangan. Seperti gambar disamping 
dapat diterjemahkan bahwa pengulangan dalam do while akan berakhir jika 
ekpresi yang diuji sesudah pernyataan-pernyataan dijalankan berulang 
kali. Berdasarkan gambar disamping terlihat bahwa paling tidak 
pernyataan yang berada di dalam tanda {} akan dieksekusi sekali. Brikut 
ini contoh program dengan pernyataan do while:
<?php
  $bilangan = 1;
  do
  {
     print("$bilangan <BR>\n");
     $bilangan++;
  } while ($bilangan < 26);
?>
Keterangan skrip diatas:
Pada skrip diatas memperlihatkan penggunaan do-while untuk menampilkan 
bilangan 1 sampai 25. Isi dari variabel ditentukan dengan nilai awal 
yaitu =1, dimana isi dari nilai variabel tersebut akan secara langsung 
menambahkan kelipatan=1 seperti 1+1=2+1=3+1=4 dan seterunya. Dalam 
proses pengulangan tersebut akan secara langsung berhenti setelah masuk 
ke bilangan 26, dimana bilangan angka <26 adalah variabel yang 
membatasi proses pengulangan tersebut.
 
 
 
 
          
      
 
  
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
Tidak ada komentar:
Posting Komentar